Syakir Ahmad, lulusan Program Studi Manajemen FE UT mencatat prestasi sebagai wisudawan terbaik pada Wisuda Periode I Tahun 2022 UT Semarang yang dilaksanakan pada tanggal 11-12 Oktober 2022. Dengan IPK 3,94, pria kelahiran Kota Pati, 34 tahun yang lalau ini, merupakan alumni Program Studi Manajemen yang berhasil menyelesaikan studi S1 selama 4 tahun. Saat ini, […]
Read MorePada hari Sabtu, 20 Agustus 2022, Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Terbuka menyelenggarakan webinar ke-5 dengan format talk show interaktif dalam rangka mengawali pembukaan COPSI ke 4 (Competition Of Public Sector Innovation). Talk show ini mengusung tema “Acceleration of Public Services Through Innovation: Sharing experiences regarding innovations”. Talk show ini diselenggarakan secara daring melalui platform […]
Read MorePada hari Selasa, 2 Agustus 2022, FE UT menerima kunjungan delegasi Allama Iqbal Open University (AIOU) Pakistan. Kunjungan ke FE UT merupakan rangkaian dari kunjungaan delegasi AIOU ke UT untuk mempererat hubungan antara kedua universitas. Kunjungan delegasi AIOU ke UT diawali dengan penandatangan MoU antara Rektor UT, Prof. Ojat Darojat, M.Bus, Ph.D. dengan Vice Chancellor […]
Read MoreStudium generale merupakan sebuah kuliah umum yang dilangsungkan secara akademik di lingkup pendidikan tinggi.Pada hari Sabtu, 02 Juli 2022, Fakultas Ekonomi – Universitas Terbuka menggelar acara studium generale dengan tema “Green Economy for Sustainable Business” yang dilakukan secara daring melalui Zoom dan live melalui channel youtube UT TV. Acara tersebut dipandu oleh Anisa Zahwa Akbara, […]
Read MoreJum’at, 24 Juni 2022 bertempat di UTCC-UT, Fakultas Ekonomi menyelenggarakan kegiatan Visiting Professor yang terbuka bagi seluruh dosen Universitas Terbuka (UT) baik dosen yang berada di UT Pusat dan UPBJJ-UT. Kegiatan ini dilaksanakan secara hybrid dengan memanfaatkan teknologi teleconference sehingga memungkinkan semua dosen UT dapat mengikuti kegiatan ini. Universitas berkelas dunia atau World Class University […]
Read MoreDalam rangka pengembangan bidang ilmu melalui riset kolaborasi, tim peneliti FE UT bekerjasama dengan tim peneliti dari PPM School of Management dan Universitas Nusa Bangsa melakukan kerja sama penelitian mengenai daya saing UMKM melalui pemanfaatan e-commerce. Pada hari Sabtu, 11 Juni 2022, tim peneliti mengundang Deputi Bidang Perkoperasian Kementerian Koperasi dan UKM Republik Indonesia, Bapak […]
Read MoreFocus Group Discussion (FGD) terkait penelitian model berpraktik pariwisata yang diselenggarakan oleh Program Studi S1 Pariwisata, Fakultas Ekonomi – Universitas Terbuka, dilakukan secara daring dan luring di Swiss-Belhotel Pondok Indah pada hari Sabtu, 11 Juni 2022. Acara tersebut dihadiri oleh Dr. Dra. Santi Palupi Arianti M.M. (Wakil Rektor Universitas Agung Podomoro), Dr. I Nyoman Sukma […]
Read MoreSatu lagi mahsiswa Prodi Manajemen UT yang berhasil meraih prestasi yang membanggakan. Dialah Dimas Aditya Pratama yang berhasil meraih juara 1 pada Sebelas Maret Essay Competition 2022 (SEMAR ECOISM 2022) KSPM FHUNS. Dimas lahir di Nganjuk pada tahun 1999 dan saat ini tercatat sebagai mahasiswa aktif prodi Manajemen. Putra bungsu dari dua bersaudara yang tinggal […]
Read MorePada tanggal 25 Mei 2022, UT Yogyakarta telah menyelenggarakan Wisuda Daerah yang diikuti oleh 744 wisudawan. Ada kisah yang sangat menarik diantara para wisudawan tersebut. Salah seorang wisudawan, yaitu Ibu Sri Sumartini tercatat sebagai wisudawan ter-sepuh (ter-tua), yang diwisuda pada usia 71 tahun. Hal ini sangat membanggakan dan tentunya dapat menjadi kisah inspiratif bahwa belajar […]
Read MoreJurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Terbuka (UT) pada hari Minggu, 27 Maret 2022 kembali menyelenggarakan Webinar Nasional Akuntansi ke-5 dengan mengusung tema “Masa Depan Akuntansi di Era Transformasi Digital” sebagai jawaban keresahan dari beredarnya informasi yang menyatakan bahwa pekerjaan dibidang akuntansi masuk dalam list pekerjaan yang akan musnah dan digantikan dengan robot pintar ataupun aplikasi […]
Read More