Selamat datang di website Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Terbuka (FEB UT)
FEB UT merupakan penyelenggara pendidikan tinggi terbuka dan jarak jauh dalam bidang ekonomi dan bisnis yang telah berdiri sejak tahun 1984. Kami menyambut putra putri bangsa yang ingin menempuh pendidikan tinggi di bidang ekonomi dan bisnis dengan sistem pembelajaran terbuka dan jarak jauh. Terbuka artinya siapapun lulusan SMA (atau yang sederajat) dapat mengikuti pendidikan di UT, tanpa ada batasan-batasan seperti tahun ijazah SMA, usia, geografis, masa belajar, waktu registrasi maupun frekuensi mengikuti ujian. Adapun belajar jarak jauh merupakan cara belajar mandiri secara terbimbing yang dapat dilakukan dimana saja sesuai domisili mahasiswa, tidak hanya di Indonesia, tetapi juga di luar negeri. Dengan sistem belajar yang fleksibel, FEB UT sangat sesuai bagi siapapun agar dapat mencapai gelar pendidikan tinggi di tengah-tengah kesibukan lainnya.
Video Company Profile Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Terbuka
Berita Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Perkuat Sinergi Akademik, FEB UT dan FEB UNILA Jalin Kerja Sama Strategis di Bidang Tridharma dan Pengembangan SDM
Pada tanggal 24 Februari 2025, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Terbuka (FEB UT)…
Kerjasama Universitas Terbuka dan Universitas Sebelas Maret Dalam Rangka Peningkatan Mutu Tri Dharma Perguruan Tinggi dan Pengembangan Sumber Daya Manusia
Lagi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Terbuka menjalin kerjasama untuk meningkatkan mutu Tridharma…
Upaya Peningkatan Kualitas Bahan Ajar yang lebih adaptif melalui Workshop Pengembangan Bahan Ajar Interaktif
Tangerang Selatan, 12 Februari 2025 – Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Terbuka…
Agenda Fakultas Ekonomi dan Bisnis
15
Mar
2025Skill Series: Sesi 2
- 08:0015:00
08
Mar
2025Skill Series: Sesi 1
- 08:0015:00
19
Sep
2024ISBEST 2024
- 08:0016:30
20
Sep
2023ISBEST 2023
- 08:0016:00

Telah Bergabung 177.802 Mahasiswa di Fakultas Ekonomi dan Bisnis
DAFTAR SEKARANGKerjasama dengan Universitas Lain











